10 Channel youtube Untuk Belajar
Bagi anda yang hidup sekarang ini pasti tidak terlepas dari internet dan salah satu website yang sering di kunjungi adalah Youtube. Jika anda seorang yang sangat suka belajar sesuatu anda bisa mendapatkan banyak tutorial dari youtube. berikut ini beberapa youtube tutorial yang menurut saya tebaik. 1.Draw With Jazza draw with jazza Josiah aka Jazza adalah seorang freelancer dibidang 2D art yang mencakup photoshop, adobe illustrator, dan freelance. Pribady saya suka melihat tutorial jazza di bidang 2D animation menggunakan adobe flash. Jazza orang yang interaktif dan menyenangkan. jika anda ingin membuat video tutorial di youtube. tidak ada salahnya mencari referensi di channel youtube ini atau anda bisaa meng-hire jaza dengan biaya yang di sepakati. Draw with jazza memiliki 213,886 subsriber dan memiliki 337 video di channel youtube dan memiliki 9,908,552 viewer. channel ini dubuat pada tanggal 27 Maret 2012. Website: jazzastudio Facebook: Josiah Jazza 2. Mar...